KABARBONE.COM, SURABAYA- Deklarasi bakal capres-cawapres Anies Baswedan – Muhaimin Iskandar (Cak Imin) digelar di Hotel Majapahit Surabaya, Sabtu, 2 September 2023. Tampak sejumlah tokoh sudah menghadiri deklarasi ini. Cak Imin tampak hadir di Hotel Majapahit Surabaya sejak pukul 13.50 WIB. Sementara Anies Baswedan dan Ketum NasDem Surya Paloh datang berbarengan selanjutnya